Ke Islandia Gagal Nonton Aurora, Terus Ngapain di Sana?

Bagi pemburu aurora (northern lights), Islandia, saya yakin sudah ada dalam benak mereka. Seperti saya. Bertahun-tahun lamanya saya membayangkan bisa mendatangi Islandia, negara yang memiliki ibu kota paling utara di dunia ini. Awalnya, tujuan utamanya untuk memburu aurora. Islandia menjadi negara yang alamnya menyediakan kesempatan untuk menyaksikan aurora, satu di antara fenemona paling spektakuler yang…

Youth Over Flowers Iceland: Healing, Komedi, Bikin Baper

Entah mengapa saya baru sempat me-review travel realiity show satu ini. Travel show ala-ala alias bukan bergaya dokumenter atau sejenisnya. Travel show yang dibalut variety show, jadi lebih ringan ditonton. Judulnya: Youth Over Flowers (YOF). Youth Over Flowers (YOF) diproduksi tvN. Ada lima season sejak diproduksi pertama pada 2014, dan yang terakhir pada 2017. Udah…

Jangan Pusing Menaklukkan Kerumitan Kereta di Tokyo

Penglihatan saya berkunang-kunang melihat peta kereta api di Tokyo. Peta itu berwarni-warni, tetapi tak membuat saya jadi ceria melihatnya. Justru pusing karena setiap warna itu mewakili setiap jalur kereta dan subway yang ada di Tokyo. Sebagai catatan, meski sama-sama kereta, ada beberapa jenis kereta yang beroperasi di Tokyo. Ada kereta api listrik, kereta bawah tanah…

Menyambangi 8 Lokasi Menarik di Jeju dalam 9 Jam

Buat pencinta drama Korea, Jeju pasti sudah tak terasa asing. Pulau satu ini memang kerap jadi lokasi syuting drama-drama terkenal. Saat saya menulis ini, yang terlintas adalah Boys Before Flowers. Saya ingat, parade mobil-mobil keren F4 yang dipimpin Gu Jun-pyo yang melintasi jalanan sepi dengan lanskap kanan kiri yang cantik saat ia hendak menikah. Atau,…

Rekomendasi Penginapan dan Sewa Taksi di Jeju

Keberadaan saya dan seorang teman di Jeju memang sangat singkat. Malah bisa dibilang super singkat karena kami di sana hanya selama 24 jam. Datang sore dan kembali pada pagi, hari berikutnya. Bila ditanya apakah waktu sesingkat itu cukup untuk menikmati Jeju, tentu jawabannya: tidak cukup. Tetapi, paling tidak saya sudah memiliki gambaran yang saya butuhkan…