Brilliant Legacy / Shining Inheritance

Brilliant Legacy atau dengan judul lain Shinning Inheritance jadi penampilan awal Lee Seung-gi di dunia akting. Berkat serial yang ditayangkan di SBS ini, dia menjelma jadi aktor top dan representasi K-Wave. Sebelumnya, dia telah dikenal sebagai penyanyi balad kondang. Namanya juga melejit sejak jadi member season 1 variety show kocak, 2 Days 1 Night. Brilliant…